Kebakaran Lahan Di Ogan Ilir
Suasana kebakaran lahan di desa Ibul Kecamatan Pemulutan Kabupaten Ogan Ilir, Sumsel, Sabtu (28/7/2018). Tim Manggala Agni dibantu TNI dan Polres setempat berupaya memadamkan api yang melanda sekitar tiga hektare lahan, tapi terkendala minimnya pasokan air karena kekeringan. (ANTARA FOTO/Feny Selly)
Let's block ads! (Why?)
https://www.antaranews.com/foto/730960/kebakaran-lahan-di-ogan-ilir
0 Response to "Kebakaran Lahan Di Ogan Ilir"
Posting Komentar