(Antara)-Bank Indonesia menilai transaksi nontunai sangat memudahkan dan menguntungkan masyarakat, baik dari segi efisiensi, keamanan, kemudahan, serta kecepatan dalam bertransaksi. Bank Indonesia meyakini Gerakan Nasional Nontunai (GNNT) yang sedang gencar dilakukan, jauh lebih bermanfaat bagi seluruh pihak.
Pewarta: SAHARUDIN
COPYRIGHT © ANTARA 2018
Let's block ads! (Why?)
https://www.antaranews.com/berita/703614/bi-transaksi-nontunai-untungkan-masyarakat
0 Response to "BI: Transaksi nontunai untungkan masyarakat"
Posting Komentar