
(Antara)- Sebanyak 33 ribu lebih penerima bantuan program keluarga harapan atau PKH, di Kabupaten Batang , mulai kamis ini , menerima bantuan PKH tahap dua . Penyerahan bantuan dilakukan secara simboleh oleh bupati batang, yang menilai keberhasilan program PKH, sehingga angka keluarga miskin bisa berkurang, dan angka penerima pkh juga menurun .
Pewarta: YUSUF
COPYRIGHT © ANTARA 2018
0 Response to "Bantuan PKH tahap dua Kabupaten Batang dibagikan"
Posting Komentar