
(Antara)-Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Kendari, menyerahkan Kartu Peserta JKN-KIS kepada 8.000 Penerima Bantuan Iuran (PBI) Pemerintah Kota Kendari, pada Kamis, 31 Mei, di Aula Kantor Wali Kota Kendari. Kartu JKN-KIS ini diserahkan langsung oleh PLT Wali Kota Kendari dan kepala BPJS Kesehatan Cabang Kendari.
Pewarta: SAHARUDIN
COPYRIGHT © ANTARA 2018
0 Response to "BPJS Kesehatan serahkan kartu JKN-KIS pada 8000 PBI"
Posting Komentar